Beasiswa Offline

Beasiswa I'dad

Ketentuan beasiswa 100% dari orang tua asuh (Muhsinin/donatur) Huffazh untuk mahasiswa i'dad lughowi offline 

1. Biaya pendidikan 4 mustawa adalah 15 juta rupiah, dengan rincian uang pangkal 5jt dan spp 2,5jt/semester. 

2.mahasiswa akan diberikan beasiswa 100% apabila berkomitment menyelesaikan pendidikan selama 4 mustawa. 

3.mahasiswa membayar pendaftaran diawal perkuliahan 2.5jt dan selama perkuliahan tidak dipungut biaya pendidikan. 

4. Biaya pendidikan akan dibantu oleh orang tua asuh (muhsinin/donatur) selama mahasiswa belajar dengan baik dan mematuhi aturan dan tata tertib ma'had huffazh. 

5. Mahasiswa akan diberikan uang 2,5jt atau senilai yg pernah dibayarkan di awal pendaftaran perkuliahan, apabila telah menyelesaikan pendidikan 4 mustawa. 

6. Orang tua asuh (donatur) tidak akan memberikan biaya beasiswa apabila mahasiswa berhenti dalam masa kuliah, dan uang pendaftaran yang dibayarkan di awal tidak diganti oleh donatur. 

7. Diharapkan kepada calon mahasiswa sebelum mendaftar untuk bersungguh-sungguh ingin menyelesaikan pendidikan sampai selesai dan membaca aturan dengan baik agar tidak terjadi kesulitan dalam proses pendidikan nya. 

8. Mahasiswa yang pindah ke UIM atau ke Lipia mendapatkan penggantian uang jaminan kembali apabila telah menjalani pengabdian minimal 6 bulan

 

Beasiswa Syari'ah

Syarat dan ketentuan Uang saku mukafaah S1 Syariah Huffazh
1. Mahasiswa berasal dari program i'dad Huffazh
2. Mahasiswa sudah menyelesaikan program i'dad Huffazh dengan pengabdian minimal 6 bulan
3. Mempunyai binaan ma'had i'dad Lughowi
4. Membina murid-mirid Huffazh
4. Jumlah mukafaah ditentukan sesuai keaktifan
200 pengabdian
100 mengajar penuh 4 hari
100 musyrif tahfizh
100 mudir 3 mustawa
Total Rp500.000/bulan

No comments:

Post a Comment